HEADLINEHUKUM

Kejaksaan Lahat Lonching Modul Digital Penanggulangan Tindak Pidana Korupsi ADD /DD

×

Kejaksaan Lahat Lonching Modul Digital Penanggulangan Tindak Pidana Korupsi ADD /DD

Sebarkan artikel ini
Dalam rangka memperingati Hari Anti Krupsi sedunia Tahun 2023 (Hakordia) Kejaksaan Negri Kabupten Lahat melaksanakan program kerja penyuluhan, penerangan hukum dan lounching mudul digital penanggulangan tindak pidana kropsi tentang penggunaan Dana Desa dan alokasi dana desa yang di gagas di bidang tindak pidana khusus (PIDSUS) dan bidang Inteljen.
Dalam rangka memperingati Hari Anti Krupsi sedunia Tahun 2023 (Hakordia) Kejaksaan Negri Kabupten Lahat melaksanakan program kerja penyuluhan, penerangan hukum dan lounching mudul digital penanggulangan tindak pidana kropsi tentang penggunaan Dana Desa dan alokasi dana desa yang di gagas di bidang tindak pidana khusus (PIDSUS) dan bidang Inteljen. Foto: SMSI Sumsel

Saya berpesan kepada seluruh kades jangan main-main dengan dana desa, kelola dana desa dengan benar sesuai peraturan perundang-undang jangan sampai terjerat korupsi dana desa sehingga kejaksaan Negri Lahat melalui PIDSUS melakukan penindakan hukum”, tutup Kajari Lahat.

Ditempat yang sama Kasi Inteljen Kejaksaan Negri Lahat Zit Muttaqin SH MH yang menjadi narasumber dalam program tersebut juga mengatakan, Kabupatan Lahat sangat luas, kami pihak Kejaksan tidak mungkin menjangkau satu persatu desa dan melalkukan penyuluhan hukum setiap desa

“Lewat arahan pimpinan Kejaksaan Negri Lahat membuat modul yang mana penyebarannya bisa di jangkau media sosial (Medsos) baik itu Youtube, dinas Kominfo Lahat serta Tiktok . Sistem ini sudah berjalan apabilah ada pengaduan langsung disampaikan”. Terang Zit selaku Kasi Inteljen (Tahrim)