COFFE MORNING : Kapolres Prabumulih, AKBP Witdiardi SIk MH bersama Kapolsek Prabumulih Timur, AKP Herry Sulistyo coffe morning bersama Polisi RW di Kelurahan Muara Dua, Sabtu. Foto : Ist/IP.COM
PRABUMULIH, IP.COM – Kapolres Prabumulih, AKBP Witdiardi SIk MH mengelar Coffee Morning dan kordinasi bersama Polisi RW Kelurahan Muara Dua, Sabtu, 5 Agustus 2023.
Hal ini penting, dalan rangka evaluasi dan peningkatan kinerja Polsi RW dalam rangka mengoptimalkan layanan publik khususnya di bidang Harkamtibmas di Kelurahan Muara Dua.