HEADLINEKESEHATAN

Segudang Manfaat Buah Semangka untuk Kesehatan, Ini Ulasannya

×

Segudang Manfaat Buah Semangka untuk Kesehatan, Ini Ulasannya

Sebarkan artikel ini
Ilustrasi
Ilustrasi Buah Semangka/ist/net

IDEPUBLIK.COM – Siapa tah kenal semagka? Ternyata buah yang memiliki ciri khas ini banyak manfaatanya lho?

Nah, semangka atau ciltrullus lanatus ini merupakan buah kaya manfaat yang yang berasal dari daerah setengah gurun di Afrika bagian selatan.

Di Indonesia, semangka banyak dijumpai, bahkan buah yang memiliki rasa manis ini dapat dijumpai di pasaran dengan harga terjangkau.

Berikut beberapa manfaat buah semangka unutk kesehatan:

1. Menjaga kesehatan jantung

Semangka mengandung senyawa antioksidan dan lycopene yang dapat membantu mengurangi risiko penyakit jantung. Kandungan lycopene dapat membantu mengurangi peradangan dan meningkatkan kesehatan jantung secara keseluruhan.

Selain itu, buah ini mengandung banyak vitamin, mineral, dan senyawa fitokimia yang dapat membantu mengurangi risiko penyakit jantung.

2. Mengurangi tekanan darah tinggi

Melansir dari Clinical and Experimental Pharmacology and Physiology, kandungan senyawa yang bernama citrulline dalam buah ini membantu meningkatkan produksi oksida nitrat dalam tubuh.