SUMSEL

Sumsel Berhasil Turunkan Stunting-Kemiskinan Ektrem Tercepat di Pulau Sumatera, Ini Strateginya

×

Sumsel Berhasil Turunkan Stunting-Kemiskinan Ektrem Tercepat di Pulau Sumatera, Ini Strateginya

Sebarkan artikel ini
Sumsel Berhasil Turunkan Stunting-Kemiskinan Ektrem Tercepat di Pulau Sumater
Sumsel Berhasil Turunkan Stunting-Kemiskinan Ektrem Tercepat di Pulau Sumater. Foto: Humas Pemprov Sumsel

Tak hanya penanganan kemiskinan ekstrem dan stunting, berdasarkan data dari Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sumsel, inflasi Provinsi Sumsel pada bulan Mei 2024 sebesar 0.06% (mtm) atau menurun dibandingkan pada bulan sebelumnya yaitu bulan April 2024 sebesar 0,43%.

Untuk inflasi tahunan menurun menjadi 2,98% secara year on year (yoy) dari inflasi bulan sebelumnya 3,12% (yoy).

Terjaganya inflasi ini, berkat dukungan  dari Kabupaten/kota, BUMN dan BUMD yang secara masif menggelar Gerakan Pangan Murah, Operasi Pasar Murah, Pelaksanaan High Level Meeting (HLM) kerjasama Bank Indonesia (BI),  Bulog dan Pemprov Sumsel.