Peduli Bidang Tenaga Kerja, Bupati OKU Timur Lanosin Terima Penghargaan dari BPJS Ketenagakerjaan
OKU TIMUR, IDEPUBLIK.COM – Guna memberi perlindungan berkaitan ketenagakerjaan, Kabupaten OKU Timur menggelar aunching Perlindungan Jaminan Sosial Ketenagakerjaan bagi Pekerja Rentan.
Atas komitemen tersebut, Bupati OKU Timur Ir. H. Lanosin, ST, MT selaku kepala daerah mendapat penghargaan.
Kegiatan tersebut dilaksanakan di Balai Rakyat Setda OKU Timur, Rabu (12/2/2025).