Ridho Yahya : Saya Pencinta Olahraga, Bersyukur Cabor Mendukung Maju Pimpin KONI Sumsel
Sebarkan artikel ini
Ridho Yahya. Foto : Ist/IP.COM
PRABUMULIH, IP.COM – Bakal digadang-gadang memimpin KONI Sumsel, karena mendapatkan dukungan sejumlah cabor. Mantan Wako Prabumulih, Ir H Ridho Yahya MM mengatakan, ia bersyukur sekali jika itu benar.