DAERAHHEADLINESUMSEL

Perjuangkan Mahasiswa PEM AKAMIGAS Angkatan II, Agar Dibatalkan Cuti Bisa Kuliah Lagi

×

Perjuangkan Mahasiswa PEM AKAMIGAS Angkatan II, Agar Dibatalkan Cuti Bisa Kuliah Lagi

Sebarkan artikel ini

Ridho Yahya. Foto : Ist/IP.COM

PRABUMULIH, IP.COM – Orang tua dan mahasiswa PEM AKAMIGAS Angkatan II terus mengelar aksi, berupaya 4 semester tunggakan pembayaran iuran mahasiswa agar dibayarkan 100 persen. Dan, sekarang para mahasiswa itu telah dicutikan.

Wako Prabumulih, Ir H Ridho Yahya MM terus berupaya memperjuang nasib para mahasiswa PEM AKAMIGAS Angkatan II asal telah dicutikan, karena belum membayarkan tunggakan iuran 4 semesternya.

“Kita utus pejabat, guna kembali mendatangi PEM AKAMIGAS. Meminta agar mahasiwa kita, telah dicutikan bisa kembali kuliah. Sambil kita mencari solusi, atas tunggakan pembayaran iurannya,” jelas Ridho, sapaan akrabnya.

Sebelumnya, kata RY, juga telah mendatangi PEM AKAMIGAS mengutus Kadisdikbud dan pejabat lain, guna meminta solusi. Agar para mahasiswa, mampu mampu mencicil tunggakan itu.