“Tim Assesor bekerja profesional, dan itu kami rasakan. Sehingga, kami banyak belajar dan mencatat apa yang menjadi atensi assessor selama AL berlangsung,” teran Saipul.
AL yang dilaksanakan merupakan proses dari tahapan sebelumnya, sehingga banyak yang dipersiapkan secara profesional.
Sebelumnya, perjuangan Prodi Magister MPI untuk mendapat Predikat Akreditasi Unggul begitu luar biasa.
Dimulai dari proses penyusunan borang akreditasi bersama tim internal LPM (Lembaga Penjamin Mutu) UIN Raden Fatah, dan melibatkan Stakeholder.
Upaya optimalisasi pencapaian hasil tersebut berbuah manis, kini Predikat yang dinanti-nanti pun tiba. Magister MPI Raih Akreditasi Unggul. (asa/*)