Selain itu respons dalam berakselerasi juga telah ditingkatkan untuk menaklukan tanjakan, di mana Mitsubishi XFORCE dapat menunjukan kapasitas menanjak yang bertenaga tanpa harus menekan akselerator secara kuat.
Bagian pengereman mesin diperkuat ketika melewati turunan yang mengurangi ketidaknyamanan dari pengereman yang sering dan mampu membuat berkendara lebih nyaman.
Dengan kondisi ini, tentunya memberi kenyamanan selama berkendara juga tak lepas dari penyematan Well-tuned suspension saat berkendara di jalanan ASEAN pada suspensi MacPherson serta suspensi belakang menggunakan Torsion Beam Pada Mitsubishi XFORCE, hal ini memberi keunggulan tersendiri untuk Mitsubishi XFORCE .
Hal ini keamanan pengendalian di jalan, membuat keamanan berkendara di berbagai cuaca dan kondisi jalan, termasuk jalan yang banjir berkat ground clearance tertinggi dikelasnya yang mencapai 222 mm.
Dengan begitu memberi pengaruh untuk pengendara karena akan semakin nyaman berkat 4 pilihan drive mode yang disematkan pada Mitsubishi XFORCE yang memiliki radius putar paling minim di kelasnya mencapai 5.2 m ini, di antaranya Normal, Wet, Gravel dan Mud.
Nah, demikianlah penjelasan singkat tentang kehadiran Mitsubishi XFORCE, tentunya masih ada hal-hal lain yang mendukung keunggulan Mitsubishi XFORCE yang kini mulai merampaikan pasar otomotif tanah air.